Home » » Awal Mula Blogging

Awal Mula Blogging

Unknown | 01.55 | 0 komentar

Awal Mula Blogging


Blogger

 Baiklah kata pepatah tak kenal maka tak sayang kalau begitu saya akan memperkenalkan diri dahulu saya adalah Jevan Ikasa seorang pelajar SMP kelas 9 di Malang tepatnya di kecamatan Turen



   Awal mula saya blogging saya hanya di ajak oleh teman kelas saya tapi sebenarnya sebelum itu saya sudah mempunyai blog dan namanya juga pemula saya tidak tahu apa yang harus di lakukan pada blog itu? akhirnya saya mencari bagaimana membuat blog dari awal sampai akhir dan saya langsung berurusan dengan kata SEO, Optimisasi Onpage dan Offpage, Backlink entalah apa lagi terlalu banyak istilah dalam blogging. dan mungkin kalian bertanya-tanya atau mungkin juga tidak kenapa template blog ini biasa-biasa saja? apa orang ini masih belum bisa membuat blog dengan benar? sebenarnya tidak saya sudah tahu apa itu SEO tapi saya malas berurusan dengan itu dan mungkin kalian juga, saya blogging hanya ingin mengeluarkan pikiran saya dan mungkin kalian akan bosan membaca artikel-artikel saya karena isinya sangat membosankan.

   Pertama Kebanyakan Blogger pemula selalu befikir bagai mana cara untuk SEO? bagai mana cara mendapat Backlink? katakanlah PERSETAN dengan SEO dan Backlink sebenarnya kalian hanya harus membuat artikel-artikel yang ada di pikiranmu itu adalah tahap pertama Blogging jika tidak begitu saya bisa pastikan hampir semua artikel di blog anda hanyalah artikel copas

  Kedua jika sudah banyak artikel yang kalian buat di blog baru kalian harus memulai tahap SEO kalian tidak harus pusing memikirkan SEO lakukanlah secara bertahap di mulai dari yang paling mudah hingga yang paling sulit contoh pertama daftarkan blog ke Feedburner, Google/Bing Webmaster Tool, Google Analitics lalu ke tahap yang lebih sulit seperti bagaimana cara membuat artikel yang SEO dll

Ini adalah blog saya

Software dan Game Dark Whispers 911

Anime Manga Otaku Mode

baiklah hanya itu yang bisa saya sampaikan jika ada salah ketik atau kata yang tidak sopan dan membosankan menurut kalian saya mohon maaf
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

DIMOHON TIDAK MELAKUKAN
~SPAM
~MEMBUAT LINK HIDUP
~BERKATA TIDAK SOPAN

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Blog E Wong Malang - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger